Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2019

Introvert, Sensing, Feeling , and Judging. It’s me!

my result 28/9/19 MBTI adalah singkatan dari Myers-Birggs Type Indicator. Tes yang dirancang untuk mengkategorikan individu berdasarkan bagaimana mereka berpikir dan bertingkah laku. Tipe kepribadian adalah sebuah sistem yang digunakan untuk mengategorikan kecenderungan seseorang dalam berpikir dan bertindak dengan cara tertentu. Orang yang mengkategorikan kepribadian seseorang menjadi 16 macam adalah Isabel Briggs Myers dan ibundanya, Katharine Briggs pada tahun 1960-an. Mereka menggunakan teori dari psikolog bernama Carl Jung, kemudian mengembangkan idenya untuk menciptakan kerangka tipe kepribadian yang lebih lengkap. Myers dan Briggs mengusulkan bahwa tipe kepribadian terdiri dari empat kuci sifat dasar manusia. Introvert (I) vs. Esktrovert (E) – Sifat dasar seseorang untuk memusatkan perhatiannya. Sensing (S) vs. Intuition (N) – Sifat dasar seseorang untuk memahami sebuah informasi. Thinking (T) vs. Feeling (F) – Sifat dasar seseorang untuk menarik kes

Understanding me myself based on Theory of intellectual by Howard Gardner

Yes, these are the results of mine. How about you guys? Check the questions in my previous post “Apa ya Bakatku?” There is no late to be better! 1. Kecerdasan Intrapersonal – nilai 18 Statements: Saya mengenali diri saya dengan baik dan mengerti perilaku saya. Saya harus bisa melihat manfaat yang bisa saya dapatkan sebelum saya memulai mempelajari sesuatu. Saya membutuhkan privasi dan ketenangan saat bekerja dan berfikir. Saya suka bekerja atau belajar sendiri, tidak perlu ditemani orang lain. Pengertian Kecerdasan intrapersonal Merupakan kecerdasan yang terletak pada diri seseorang yang ditandai dengan kemampuan untuk memahami diri sendiri, dan bertindak berdasarkan pemahaman tersebut.  Kemampuan yang dimaksudkan adalah kemampuan untuk mengenali kelebihan pada diri, kekurangannya, keterbatasan diri, kecerdasan terhadap emosi atau suasana hati, keinginan, motivasi, maksud dan tujuan, juga mampu menghargai diri, mengen